Atletico Madrid dituntut untuk meraih kemenangan setelah di leg pertama kalah 0-1 lewat gol tunggal Lionel Messi. Dengan fakta tersebut, tak ada pilihan lain bagi Atleti untuk tampil menyerang di Vicente Calderon.
Dan diungkapkan Simeone, pada laga nanti dirinya tak akan bergantung dengan strategi serangan balik dan bertahan seperti yang selama ini mereka tunjukkan saat melawan Barcelona. Menurutnya, ia dan tim pelatih tengah mencari formula alternatif untuk mengalahkan Barca.
"Kami meningkatkan diri di situasi bola-bola mati di pertahanan dan juga penyerangan. Kami mencari alternatif strategi," ujarnya.
"Mereka punya pemain yang tinggi, dan Luis Suarez yang lebih agresif. Itu akan membuat kami lebih baik di sisi pertahanan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan Figo Calonkan Diri Sebagai Presiden FIFA
Piala Dunia 28 Januari 2015, 21:50
-
Figo Pastikan Dirinya Ikuti Bursa Calon Presiden FIFA
Piala Dunia 28 Januari 2015, 21:24
-
Atletico Cari Strategi Alternatif Untuk Kalahkan Barca
Liga Spanyol 28 Januari 2015, 19:18
-
Enrique: Atletico Akan Beri Perlawanan Yang Lebih Alot
Liga Spanyol 28 Januari 2015, 18:22
-
Koke: Lawan Barca, Vicente Calderon Akan Spektakuler!
Liga Spanyol 28 Januari 2015, 17:55
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR