Defender 24 tahun itu saat ini nampaknya tak memiliki masa depan yang cerah di Barcelona. Sebab, klubnya itu baru saja memastikan memperpanjang kontrak Dani Alves. Selain itu, Blaugrana juga baru saja memastikan transfer Aleix Vidal.
Montoya sendiri masih terikat kontrak hingga tahun 2018 mendatang. Namun ia diyakini bakal angkat kaki musim panas ini. Apalagi sudah ada sederet tim yang menyatakan minat kepadanya. Di antaranya adalah Liverpool, Inter Milan, Sevilla, hingga Juventus.
Agen Montoya sudah menyatakan pihaknya terbuka untuk membela klub lain. Ketika ditanya terkait situasi defender mudanya itu, Braida pun mengisyaratkan bahwa sang pemain bisa bebas pergi musim panas ini.
"Dalam beberapa hari ke depan, kami akan berbicara dengan agennya untuk membuat keputusan. (Namun) ada kemungkinan cukup besar bahwa ia bisa pergi (musim panas ini)," ucap Braida pada FcInterNews. [initial]
Baca Juga:
- Juventus Ikut Kepincut Bek Muda Barca
- Inter Sudah Ajukan 10 Juta Untuk Bek Barcelona Ini
- Menganggur di Barca, Montoya Diintai Sevilla
- Liverpool Semakin Mantap Dapatkan Pemain Barcelona Ini
- Barca Bantah Ada Eksodus Pemain Besar-besaran
- Barca Terancam Ditinggalkan Barisan Pemain Kecewa
- Liverpool Kirim Tawaran Resmi Untuk Beli Bek Barca
- Satu Bintang Barca Sedikit Lagi Resmi Milik ke Liverpool
- Sulitnya Barca Dapatkan Pogba
- Video: Trick Shot Brilian Montoya di Sesi Latihan Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Pastikan Tak Lagi Kejar Kovacic
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 22:41
-
Barca Tegaskan Tak Lepas Bartra
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 22:23
-
Barca Tak Tutup Kemungkinan Lepas Montoya
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 21:51
-
Barca Dominasi La Liga XI Versi LFP
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 20:53
-
Juventus Ikut Kepincut Bek Muda Barca
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 15:14
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR