Dalam keterangan versi Barca, Santos sebelumnya telah memilih Barca untuk menjadi opsi pertama jika Gabigol ingin pindah klub. Namun, pada kenyataannya sang pemain justru bergabung dengan Inter Milan pada bursa transfer musim panas yang lalu.
"Klub akan menempuh proses hukum," ujar Direktur Olahraga Barcelona, Albert Soler.
"Kami memiliki opsi sebagai pilihan pertama yang mana Santos tidak mematuhinya. Kami sedang mempelajari semua kemungkinan lewat julur hukum untuk mengejar kasus ini," tambahnya.
Santos sendiri sudah memberikan tanggapan tentang kasus ini. Beberapa waktu lalu, Presiden Santos, Modeste Roma menanggapi hal ini dengan santai. Mereka justru mempertanyakan Barca yang belum membayar bonus 2 juta euro dalam klausul transfer Neymar.
Barcelona protes kepada kami? Abaikan saja apa yang akan mereka lakukan. Ingat, mereka masih memiliki tunggakan pembayaran sebesar 2 juta euro dalam kontrak transfer Neymar," kata Roma. [initial]
Baca Ini Juga:
- Neymar Muncul di Latihan Barcelona Pertama Kali
- Cristiano Ronaldo Siap Tampil Lawan Osasuna
- Diancam Barca Soal Gabigol, Santos: Jangan Lupa Bayar Hutang
- United Sudah Tiga Kali Hubungi Agen Bale
- Perez Hubungi Mourinho Soal Bale
- Mancini Ungkap Alasan Sukses Zidane di Madrid
- Diego Costa Akan Bantu Chelsea Dapatkan Griezmann
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tempuh Jalur Hukum Untuk Transfer Gabigol
Liga Spanyol 8 September 2016, 22:48
-
Alcacer: Gabung Barcelona Adalah Langkah Maju
Liga Spanyol 8 September 2016, 22:02
-
Neymar Muncul di Latihan Barcelona Pertama Kali
Liga Spanyol 8 September 2016, 20:59
-
Eks Algojo Pablo Escobar Ini Beri Dukungan Untuk Suarez
Bolatainment 8 September 2016, 19:57
-
Diancam Barca Soal Gabigol, Santos: Jangan Lupa Bayar Hutang
Liga Spanyol 8 September 2016, 18:59
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR