Seperti yang diberitakan sebelumnya, Barca kini memang tengah berburu pemain lagi di sektor bek kanan. Tampaknya, pelatih Luis Enrique ingin Alves memiliki pesaing yang akan membuatnya kian semangat dalam mengeluarkan kemampuan terbaiknya.
Menurut laporan Daily Star, Blaugrana pun kini sudah membidik Walker. Mereka pun berencana melempar tawaran pada Spurs dengan nilai awal sebesar 15 juta Pounds.
Sementara itu, Walker sendiri saat ini masih menepi dari lapangan hijau. Pemilik 10 caps bersama Timnas Inggris ini masih menderita cedera panggul.
Selain Walker, kabarnya Barca juga mengincar bek milik Borussia Dortmund, Lukasz Piszczek dan bek milik Atletico Madrid, Juanfran. [initial]
Baca Juga:
- Diincar Duo Milan, Song Ingin Kembali ke EPL
- Ter Stegen Ternyata Alami Masalah di Punggung
- Barca Cuma Mau Cuadrado
- Cruyff Restui Enrique Gunakan Metode Keras di Barca
- Iniesta: Neymar Bisa Catat Sejarah di Barca
- Iniesta: Publik Harus Lihat Barca Bersatu
- Neymar: Saya Bangga Jadi Bagian Sejarah Barca
- Ronaldo, Gerrard, Pirlo dan Legenda Lain Menjelma Jadi Lukisan Terkenal
- Bale Akui Lebih Fit Musim Ini
- Ter Stegen Alami Cedera Pinggang
- Barca Berburu Bek Kanan Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2014, 21:43

-
Diincar Duo Milan, Song Ingin Kembali ke EPL
Liga Italia 12 Agustus 2014, 20:03
-
Ter Stegen Ternyata Alami Masalah di Punggung
Liga Spanyol 12 Agustus 2014, 15:56
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2014, 15:44

-
Cruyff Restui Enrique Gunakan Metode Keras di Barca
Liga Spanyol 12 Agustus 2014, 14:33
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR