Barca mendapat embargo transfer karena melakukan transfer pemain di bawah umur. Menurut Bartomeu, hukuman terhadap Barca itu tidak proporsional dan tidak logis serta merugikan banyak pihak.
"Ketidakadilan sudah terjadi hari ini; ketidakadilan bagi Barca, bagi anak-anak dan orang tua yang terpengaruh hukuman ini, anggota klub Barca dan sepakbola secara umum. Kami selalu menganggap bahwa hukuman FIFA tidak proporsional. keputusan CAS ini tidak bagus bagi kami dan tidak logis," tulis Bartomeu di situs resmi Barca.
Bartomeu merasa Barca tidak mendapatkan perlindungan semestinya dari FIFA. Karena itu, ia menegaskan akan terus berjuang untuk mendapatkan keadilan dan mengubah aturan FIFA yang menjerat Barca itu.
"FIFA dan Presidennya harusnya melindungi sepakbola, dan keputusan seperti ini tidak obyektif. Kami tidak merasa didukung atau dilindungi oleh pihak berwenang. Saya ingin menegaskan bahwa Barca dan saya sebagai pemimpin, akan bertarung untuk mengubah aturan ini dan memperbaikinya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bartomeu: Barcelona Diperlakukan Tidak Adil
Liga Spanyol 30 Desember 2014, 23:27
-
Liga Spanyol 30 Desember 2014, 21:22

-
Wenger Akui Ingin Beli Pemain Baru Pada Januari
Liga Inggris 30 Desember 2014, 20:57
-
Tak Peduli Usia, Iniesta Yakin Bisa Lebih Perkasa
Liga Spanyol 30 Desember 2014, 20:35
-
Banding Ditolak CAS, Barcelona Banding Lagi
Liga Spanyol 30 Desember 2014, 20:34
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR