Madrid sejauh ini memang masih belum mengajukan tawaran kepada Sissoko dan Newcastle. Padahal, dalam beberapa kesempatan Sissoko secara terbuka sudah mengatakan menunggu tawaran dari Madrid untuk pindah.
"Jika mereka berpikir bahwa semua akan mudah pada 31 Agustus, maka saya menjamin akan membuat kondisi menjadi sulit," ungkap Benitez kepada BBC.
Ancaman tersebut tidak keluar tanpa sebab. Ia geram dengan sikap Madrid yang masih tidak jelas. Benitez jengah dengan sikap Madrid yang terus mengulur watu. Ia ingin mantan klub yang pernah dilatihnya tersebut segera memberikan penawaran.
"Jika mereka ingin datang, mereka harus datang dengan penawaran yang tepat dan kami akan menganalisis situasi yang terjadi. Sissoko masih pemain kami dan dia terus bekerja keras," sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Akan Persulit Jalan Sissoko ke Real Madrid
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 23:41
-
Arda Turan: Twitter Saya Dibajak!
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 22:47
-
Keylor Navas Absen Hingga Bulan September
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 22:00
-
Zidane dan Madrid Siap Lepas James Rodriguez
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 15:30
-
Braida: Madrid? Barcelona Incar Semua Gelar
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR