Musim anyar kali ini tidak dimulai dengan bagus oleh pemain Kolombia. Terlepas dari absennya sejumlah pemain kunci seperti Cristiano Ronaldo, Toni Kroos, dan Gareth Bale; James hanya menjadi pemain cadangan di final Piala Super Eropa beberapa saat lalu. Eks Monaco baru dimasukkan oleh sang manajer di menit ke-72 dan Zidane tampak lebih mempercayai Marco Asensio dan Isco.
James sendiri tampaknya juga terlihat frustrasi, ketika ia tidak ikut merayakan gol kemenangan yang dicetak oleh Dani Carvajal ke gawang Sevilla, di pertandingan yang digelar di Trondheim tersebut.
Madrid pun akhirnya memutuskan mereka bakal mendengarkan tawaran yang masuk untuk James di musim panas kali ini, meski jika sang pemain dijual, klub akan berpotensi kehilangan banyak market share di Amerika Latin.
Melihat laporan yang belakangan beredar, dua klub Premier League, Manchester United dan West Ham, diklaim sebagai tim yang paling bernafsu untuk mendapatkan tanda tangan James di musim panas kali ini. [initial]
Baca Juga:
- Parlour: Arsenal Butuh Sosok Sekaliber Simeone
- Pedro Rodriguez Ingin Tinggalkan Chelsea
- Tiago: Simeone Lebih Antusias dari Mourinho
- Jelang Play-off UCL, Villarreal Malah Ganti Pelatih
- Soriano Kirim Pesan pada Barcelona
- Agen: Barca Tawar Luan 25 Juta Euro
- Casilla Sebut Madrid Langsung Tancap Gas di La Liga
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Akan Persulit Jalan Sissoko ke Real Madrid
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 23:41
-
Arda Turan: Twitter Saya Dibajak!
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 22:47
-
Keylor Navas Absen Hingga Bulan September
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 22:00
-
Zidane dan Madrid Siap Lepas James Rodriguez
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 15:30
-
Braida: Madrid? Barcelona Incar Semua Gelar
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR