Benitez baru saja mengundurkan diri sebagai pelatih Napoli dan sedang dipersiapkan untuk menggantikan Carlo Ancelotti. Kini Benitez tengah menuju ke Spanyol untuk menuntaskan kepindahannya ke Santiago Bernabeu.
"Saya siap. Saya sudah tidak sabar berada di sana," ujar Benitez kepada AS.
Pelatih berusia 55 tahun itu menutup musimnya di Napoli dengan kekecewaan setelah timnya kalah dari Lazio di pertandingan terakhir Serie A. Kekalahan ini membuat Napoli gagal berlaga di Liga Champions musim depan.
Benitez sendiri mulai bekerja di Napoli pada tahun 2013 lalu dan pada musim perdananya berhasil mempersembahkan Coppa Italia serta membawa klub finis di posisi tiga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Ramos Tak Mau Komentari Rumor De Gea
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 22:38 -
Ramos Nilai Madrid Tak Seharusnya Pecat Ancelotti
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 22:19 -
Ramos: Benitez Pelatih Yang Hebat
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 21:55 -
Juventus Bukan Favorit, Buffon Puas Bisa Pecundangi Real Madrid
Liga Champions 1 Juni 2015, 19:22 -
Benitez Tak Sabar Latih Real Madrid
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 17:24
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR