Musim ini menjadi salah satu musim tersukses Benzema di Santiago Bernabeu. Bersama Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo, Benzema menjelma menjadi trio depan yang menakutkan di Eropa.
Dan berbicara kepada L'Equipe, Benzema mengakui bahwa performa gemilangnya sedikit banyak dipengaruhi oleh keinginan untuk terus bisa berkembang seperti yang ditunjukkan rekan setimnya, Ronaldo.
"Di Madrid, kami memulai sesi latihan antara pukul 10.30 dan 11.00. Tapi saya tiba pada 09.30. Setelah sesi latihan, saya pergi ke gym," ujarnya.
"Saya melihat hal ini kepada Cristiano Ronaldo. Pada awalnya, saya seperti yang lain, tiba pukul 10.30. Namun saya menyadari bahwa saya harus meningkatkan kemampuan, seperti yang Ronaldo lakukan," tandasnya.
Musim lalu, Benzema sukses mencetak total 24 gol untuk Real Madrid. Rinciannya, 17 gol di La Liga, 5 gol di Liga Champions dan 2 gol di Copa del Rey.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Enggan Susul Mourinho ke Chelsea
Liga Spanyol 1 Juni 2014, 23:17
-
Ancelotti Disukai Fans Barcelona?
Liga Spanyol 1 Juni 2014, 22:27
-
Benzema Akui Jadikan Ronaldo Sebagai Contoh
Liga Spanyol 1 Juni 2014, 22:08
-
Benzema: Saya Bahagia di Real Madrid
Liga Spanyol 1 Juni 2014, 21:42
-
'Ronaldo Jadikan Madrid, United dan Portugal Kuat'
Piala Dunia 1 Juni 2014, 21:22
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR