Zidane dipromosikan dari jabatan manajer Castilla untuk menggantikan Rafael Benitez, yang dipecat setelah hanya enam bulan menangani klub. Sempat dicemooh karena minim pengalaman, pria Prancis itu mengejutkan semua orang dengan mempersembahkan trofi Liga Champions ke-11 untuk klub di akhir musim.
"Ya, saya selalu mengikuti perkembangan Madrid. Setelah mengenakan seragam Madrid, anda akan terus jadi penggemar Madrid selamanya. Zidane sudah menunjukkan kecerdasan yang luar biasa di timnya. Setelah Benitez, dia membuat semuanya lebih sederhana, ia tidak menemukan sesuatu yang baru, namun memberikan kegembiraan pada tim," tutur Cannavaro pada Marca.
Cannavaro, yang pernah membela Madrid antara 2006 hingga 2009 dan kini menangani tim Tiongkok, Tianjin Quanjian, juga mengatakan ia punya impian melatih Madrid di masa mendatang.
"Saya ingin melatih tim besar, namun sekarang saya harus bersiap menyambut kesempatan besar yang akan muncul. Tentu, saya juga bermimpi menangani Real Madrid dan juga timnas Italia. Jika anda tidak punya target seperti ini, tidak ada gunanya anda mendalami dunia kepelatihan." [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Madrid Tak Butuh Pelatih Seperti Saya!
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 21:32
-
Menurut Higuain, Juve Selevel Madrid
Liga Italia 28 Oktober 2016, 18:25
-
Vazquez: Zidane Bilang Semua Harus Sabar Tunggu Giliran
Liga Spanyol 28 Oktober 2016, 14:30
-
Cannavaro: Zidane Beri Kebahagiaan di Madrid
Liga Spanyol 28 Oktober 2016, 13:10
-
Ronaldo Berharap Gol Legendarisnya Terjadi Bersama Madrid
Liga Spanyol 28 Oktober 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR