Dengan dua kiper bagus dalam timnya, Ancelotti dibuat pening siapa yang bakal ia mainkan. Dan ia pun akhirnya memilih sang kapten Iker Casillas untuk laga Liga Champions sementara di pentas domestik, pengawalan gawang Los Merengues ia percayakan pada Diego Lopez.
Namun Capello yang juga pernah menangani Madrid, tak merasa kebijakan kompatriotnya itu sesuatu yang efektif. "Sulit memahami mengapa salah satu bermain di Liga Champions sementara lainnya di La Liga," tegas eks pelatih AC Milan dan Juventus itu.
Capello menambahkan jika posisi kiper tak bisa diganti seenaknya macam para gelandang. "Itu adalah posisi yang spesial. Dan keduanya (Casillas serta Lopez) adalah kiper hebat. Andai saya memiliki mereka, saya pun punya masalah memutuskan antara keduanya - tetapi Iker harusnya tak punya masalah demi Piala Dunia," tegasnya. [initial]
Aroma Perang Menyengat di La Liga (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casemiro Bakal Tinggalkan Bernabeu Tahun Depan
Liga Spanyol 5 Oktober 2013, 23:26
-
Modric Ingin Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 5 Oktober 2013, 22:45
-
Mourinho Tuding Ancelotti Nikmati Warisannya
Liga Champions 5 Oktober 2013, 13:05
-
Capello Pertanyakan Rotasi Kiper ala Ancelotti
Liga Spanyol 5 Oktober 2013, 12:08
-
Pertahanan Keropos Madrid Bikin Ancelotti Pening
Liga Spanyol 5 Oktober 2013, 10:35
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR