Carlo Ancelotti sebelumnya juga sudah menyatakan bahwa Ronaldo tidak akan bisa bermain karena masih harus menjalani perawatan. Ronaldo diketahui mengalami cedera hamstring setelah melakukan pemeriksaan medis pekan lalu.
"Sebenarnya bukan cuma Cristiano, ada beberapa pemain lain yang tidak bisa bermain. Ada Jese, Arbeloa, dan Marcelo. Tak ada gunanya memikirkan mereka yang tidak bisa bermain. Akan lebih baik jika kami memikirkan siapa yang bisa bermain dan dipercaya oleh pelatih untuk memenangkan final nanti," terang Casillas.
Perihal wasit yang yang akan memimpin pertandingan, Casillas mengaku percaya Mateu Lahoz. "Saya selalu menyukai Mateu Lahoz, dia adalah wasit yang bagus." (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang El Clasico, Madrid Sudah Berlatih Penalti
Liga Spanyol 15 April 2014, 23:17
-
Guardiola: Terkadang Kekalahan Justru Membantu
Liga Eropa Lain 15 April 2014, 22:49
-
Casillas: Jangan Pikirkan Ronaldo
Liga Spanyol 15 April 2014, 22:34
-
Lakoni Clasico, Martino Tak Khawatir Kehabisan Stok Bek Tengah
Liga Spanyol 15 April 2014, 22:27
-
Puyol Mungkin Bisa Tampil Lawan Madrid
Liga Spanyol 15 April 2014, 21:48
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR