Terpecahnya dukungan dari fans di Santiago Bernabeu juga membuat kapten Timnas Spanyol itu sedikit pesimis menatap laga derby tersebut.
"Mungkin saya gugup. Penonton di Bernabeu mungkin memberikan pengaruh. Aneh jika melihat tidak semua suporter mendukung kami. Saya tidak tahu, tapi itu memberi saya firasat buruk.", ujar Casillas.
"Saya yakin rekan setim saya akan memberikan yang terbaik karena mereka ingin menyelesaikan musim ini dengan baik. Final Copa del Rey adalah laga yang spesial. Publik sangat menantikan laga itu." tambahnya.
El Real pernah dikalahkan Deportivo La Coruna di final Copa del Rey edisi 2002. Ketika itu Super Depor berhasil menaklukkan Los Blancos 2-1 dalam laga yang digelar di Santiago Bernabeu. (mar/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Promosikan Bek Muda Musim Depan
Liga Spanyol 11 Mei 2013, 16:35
-
Casillas Teringat Mimpi Buruk El Real di Final Piala Raja
Liga Spanyol 11 Mei 2013, 14:47
-
Preview: Espanyol vs Madrid, Incar Kemenangan ke-7
Liga Spanyol 11 Mei 2013, 09:01
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 36: Espanyol vs Real Madrid
Liga Spanyol 11 Mei 2013, 08:41
-
Mourinho Tahu Ferguson Akan Pensiun
Liga Inggris 11 Mei 2013, 06:46
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR