Sebelum dipatahkan oleh anak asuhnya, Pep Guardiola, Cruyff merupakan pelatih tersukses dengan raihan 11 piala untuk Barcelona. Kini rekor demi rekor Barcelona telah diperbarui. Kali terakhir pelatih baru Tito Vilanova berhasil membawa Barcelona mencatat rekor awal musim terbaik dalam sejarah. Cruyff pun memberikan sedikit komentarnya terkait kesuksesan Tito.
"Tidaklah mengherankan. Semua orang tahu bahwa ia baru untuk pekerjaan ini dan bahwa dia memiliki peran yang berbeda sebelumnya. Bila Anda melihat kualitas para pemain di lapangan, maka tidak mengherankan bila mereka mempertahankan pelatih mereka. Mereka tidak bermain 90% dari kemampuan mereka, mereka semua bermain 110%," katanya.
Cruyff juga menambahkan bahwa sangat penting untuk menambahkan sesuatu yang lain ketika Anda sudah memiliki fondasi tim yang baik. "Itulah yang dilakukan Vilanova dengan gaya bermain lebih langsung," pungkasnya. (mar/jef)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dianggap Titik Lemah Barca, Celtic Sengaja Incar Alba
Liga Champions 8 November 2012, 13:50
-
Tangis Bahagia Rod Stewart Ketika Celtic Kalahkan Barca
Bolatainment 8 November 2012, 12:35
-
Cruyff Tidak Kaget Dengan sukses Tito di Barca
Liga Spanyol 8 November 2012, 12:00
-
Cetak Gol ke Gawang Barcelona, Tony Watt Bahagia!
Liga Champions 8 November 2012, 11:45
-
Rangkuman Liga Champions Matchday 4 Grup E-H
Liga Champions 8 November 2012, 10:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR