Bola.net - - Luis Figo percaya bahwa beberapa kritik yang diajukan pada Zinedine Zidane musim ini terbilang tak adil, dan menyatakan bahwa para suporter Real Madrid sudah melupakan apa yang sudah diberikan sang pelatih pada klub.
Zidane mencatat start brilian dalam karirnya sebagai pelatih di Bernabeu, membawa Madrid menjuarai Liga Champions, lima bulan usai menggantikan Rafael Benitez di Januari 2016.
Ia kemudian kembali membawa klub memenangkan Liga Champions dan La Liga di musim penuh perdananya, dan mencetak rekor sebagai pemenang gelar juara kompetisi elit Eropa dua kali beruntun.
Namun musim ini semuanya berjalan begitu sulit, Madrid tengah berpotensi tertinggal 17 angka dari pemuncak klasemen Barcelona usai kalah 0-1 dari Espanyol semalam.
Meski demikian, Figo mengatakan di Omnisport: "Pelatih Real Madrid selalu di bawah tekanan dan Anda tahu bahwa nasib Anda akan tergantung pada skor."
Luis Figo
"Namun begitulah olahraga profesional. Bagi saya, anda bisa saja menang tiap tahun. Namun mengingat dia yang memilih tim, saya kira dia sudah bekerja dengan baik. Namun masalahnya, di sepakbola yang terpenting adalah apa yang anda lakukan di pertandingan terakhir."
"Semua orang melupakan dengan cepat apa yang anda raih di masa lalu. Namun saya kira semua orang bahagia, pemain bahagia dengannya dan itulah yang terpenting."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Figo Dukung Neymar Pilih Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 28 Februari 2018, 21:07
-
Nacho Merasa Madrid Tidak Layak Kalah dari Espanyol
Liga Spanyol 28 Februari 2018, 19:33
-
Varane: Madrid Berikan Segalanya di Liga Champions
Liga Champions 28 Februari 2018, 19:08
-
Bartomeu: Madrid Selalu Jadi Rival Berbahaya
Liga Spanyol 28 Februari 2018, 18:35
-
Espanyol Punya Resep Anti Madrid, Barca dan Atletico
Liga Spanyol 28 Februari 2018, 18:02
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR