Iniesta yang di laga ini menjabat kapten memang tampil luar biasa. Ia turut menyumbang masing-masing satu gol dan assist. Merasa tersanjung, pemain 31 tahun ini pun mengucapkan terima kasih kepada para Madridista.
"Saya ingin berterima kasih kepada para pendukung." ujar Iniesta kepada Canal Plus usai laga yang berakhir dengan kemenangan 4-0 untuk kemenangan Blaugrana tersebut.
"Kami bermain sangat bagus. Kami hanya memberi mereka beberapa kesempatan, kami sangat sulit kehilangan bola. Kami bermain sangat efektif." imbuhnya.
Kemenangan ini membuat Barca semakin nyaman bertengger di puncak klasemen dengan raihan 30 poin, unggul enam angka dari Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kumpulan Meme Lucu Barca Hajar Real Madrid di El Clasico
Open Play 22 November 2015, 21:51
-
Inilah Kumpulan Judul Media Dunia Ketika Barca Kubur Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 20:22
-
Beginilah Komentar Lionel Messi Usai Gulung Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 19:40
-
Highlights Lionel Messi di El Clasico Pasca Cedera
Open Play 22 November 2015, 19:06
-
Benitez Ungkap Kemarahan Pemain Real Madrid Usai Dihajar Barca
Liga Spanyol 22 November 2015, 17:58
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR