Pemain asal Brasil itu datang ke Vicente Calderon untuk kali keduanya dari Wolfsburg pada hari Jumat lalu. Ia juga pernah berseragam Atletico pada tahun 2011 lalu dengan status pinjaman juga selama satu musim.
Rupanya tak perlu membutuhkan waktu lama bagi Diego untuk membuktikan kapasitasnya sebagai pemain yang benar-benar dibutuhkan Simeone. Meski masuk dari bangku cadangan, ia turut mempersembahkan satu gol penutup dari pesta gol Atleti.
"Kedatangan Diego sesuai dengan yang kami butuhkan. Dia bisa memberi kami karakter, pilihan dalam serangan, agresif dan setiap kali dia mendapat bola, anda pasti dapat merasakan bahaya. Itulah yang ia tunjukkan," ungkap Simeone.
Dengan kemenangan ini Atletico saat ini nyaman di puncak La Liga dengan 57 poin. Ini merupakan kali pertama mereka bertengger di puncak klasemen setelah menunggu 18 tahun lamanya.[initial]
Baca Juga:
- Pelajari Atletico, Seedorf Khusus Terbang ke Spanyol
- 'Tanpa Jaminan Inti, Jangan Harap Courtois ke Chelsea'
- 'Mendiang Aragones Sedang Tersenyum Memakai Jersey Atletico'
- Atletico Kembali Pimpin La Liga Setelah Menunggu 18 Tahun
- Penghormatan Terakhir, Madrid Abadikan Nama Aragones
- Highlights La Liga: Atletico Madrid 4-0 Real Sociedad
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai Gagal Permanenkan Courtois, Atletico Incar Pepe Reina
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 19:13
-
Debut Gemilang, Diego Tuai Pujian Dari Simeone
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 17:54
-
Berharap Madrid Salip Barca, Bale Kecele
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 17:36
-
Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
Editorial 3 Februari 2014, 16:26
-
Pemain Tim Wanita Barca Ini Cetak Gol Indah ala Messi
Open Play 3 Februari 2014, 16:13
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR