Nama Di Maria memang santer dirumorkan akan hengkang akhir-akhir ini. Menyikapi hal tersebut, dengan tegas Di Maria membantah akan hengkang dan mengungkapkan bahwa dirinya telah mengungkapkan keinginannya untuk bertahan di Santiago Bernabeu.
"Saya telah berbicara dengan Ancelotti pada musim panas lalu. Saya ingin bertahan dan dia juga menginginkan hal yang sama. Dia mengatakan kepada saya bahwa saya masuk dalam rencananya dan sejak itu, semua terserah saya," ujarnya kepada Marca.
"Saya telah berkembang pesat di bawah Ancelotti dan dia mendapatkan yang terbaik dari saya. Saya tahu ada klub yang ingin mengontrak saya, tapi saya akan bertahan di sini," tandasnya.
Musim lalu, Di Maria mampu tampil gemilang dengan mencetak 17 assist dan empat gol dari 27 penampilannya di La Liga. Sementara di Liga Champions, Di Maria mencetak tiga gol dan lima assist dari sembilan penampilan. (mrc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Rasis, Madrid Dihukum UEFA
Liga Champions 30 Mei 2014, 22:25
-
Barcelona Juga Senang Real Madrid Raih La Decima
Liga Champions 30 Mei 2014, 20:33
-
Di Maria Telah Ungkapkan Keinginan Bertahan ke Ancelotti
Liga Spanyol 30 Mei 2014, 19:06
-
Di Maria: Menyakitkan Dirumorkan ke Tottenham
Liga Spanyol 30 Mei 2014, 18:31
-
Di Maria: Ancelotti Lebih Suka Perdamaian
Liga Spanyol 30 Mei 2014, 16:33
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR