Sang pemain amat tidak ingin menyerah dalam memperjuangkan karirnya di Spanyol, hingga ia memutuskan untuk melaporkan pada Los Blancos tiap kali pihak Manchester United melakukan pendekatan terhadap dirinya, menurut laporan yang diturunkan Don Balon.
Real sendiri dikabarkan akan segera memberi kontrak baru pada Bale, yang diklaim sempat menolak tawaran bernilai menggiurkan dari klub yang bermarkas di Old Trafford.
United lantas sekali lagi coba untuk mendekati Bale di bursa Januari dan sang pemain lantas memberi tahu pada klub mengenai hal tersebut.
Bale ingin terus bertahan di Real, dan presiden klub, Florentino Perez, juga tidak ingin begitu saja melepas Bale, usai mereka mengeluarkan dana lebih dari 100 juta euro untuk mendaratkannya dari Tottenham pada tahun 2013 silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malas Sambut Messi, Remaja Fans Madrid Dikecam di Tiongkok
Open Play 28 Januari 2016, 15:54
-
Bravo: Meski Sukses, Casillas Tetap Dicaci
Liga Spanyol 28 Januari 2016, 14:48
-
MU Punya Tawaran Edan untuk Gareth Bale
Liga Inggris 28 Januari 2016, 14:34
-
Didekati MU, Bale Lapor ke Madrid
Liga Spanyol 28 Januari 2016, 14:24
-
Liga Spanyol 28 Januari 2016, 12:08

LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR