Kapten Los Rojillos, Patxi Punal menyatakan bahwa timnya sangat terpukul atas kekalahan tersebut. Seluruh penggawa Los Rojillos disebutnya kehilangan motivasi untuk bermain sepakbola usai kekalahan menyakitkan tersebut.
"Sungguh berat bagi kami untuk berangkat ke sana hanya untuk dihancurkan seperti itu. Sejujurnya, kekalahan tersebut sempat melenyapkan motivasi kami untuk bermain sepakbola," sesal Punal seperti dilansir oleh Marca.
"Kami menghadapi Barca yang tengah termotivasi untuk menyambut El Clasico. Sungguh mengecewakan kami harus mengalami hasil seperti ini."
Kekalahan tersebut membuat Osasuna sementara ini tercecer di posisi 15 klasemen sementara. Mereka hanya berselisih dua poin dari posisi teratas di zona degradasi.[initial]
Baca Juga
- Mascherano Tegaskan Barca Pantang Tergelincir Lagi
- Performa Neymar Menurun, Inilah Penjelasan Martino
- Martino: Bekuk City, Barca Bisa Kalahkan Siapapun
- Legenda Madrid Sanjung Carles Puyol
- Busquets Targetkan Kemenangan di Santiago Bernabeu
- Martino Ingin Barca Berbenah Sebelum El Clasico
- Messi Mengaku Tak Tahu Mengapa Dirinya Sering Muntah
- Bek Tengah River Plate Ingin Gantikan Puyol
- Plus Minus Kandidat Pengganti Carles Puyol
- Jordi Alba: Saat Barca Menang, Wasit Selalu Jadi Alasan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08
-
Marc Bartra Resmi Perpanjang Kontrak di Barcelona
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 21:26
-
'Menangi El Clasico, Madrid Bisa Tendang Barca Dari Jalur Juara'
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:57
-
Pedro Masih Ingat Gol Pertamanya di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:50
-
Messi Berpeluang Cetak Rekor di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:36
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR