Bola.net - - Javier Mascherano mengaku ia belum memikirkan sama sekali apa rencana yang ia punya usai gantung sepatu nanti.
Pemain Argentina belum lama ini resmi mengakhiri tujuh setengah tahun karirnya bersama .
Ia memilih pindah ke klub Tiongkok, China Hebei Fortune, yang membelinya seharga 10 juta euro di bursa transfer Januari. Sang pemain bakal ditangani oleh eks manajer Manchester City, Manuel Pellegrini.
Sebelumnya presiden Barca, Josep Maria Bartomeu, dan manajer Ernesto Valverde sudah memberinya kesempatan untuk kembali ke klub sebagai staff pelatih.
Namun Mascherano mengaku belum punya rencana soal pensiun.
Javier Mascherano
"Saya kira itu lebih seperti ide yang ditawarkan oleh orang lain, ketimbang sesuatu yang saya pikirkan sendiri," tuturnya menurut FFT.
"Mungkin saya akan mempertimbangkannya di masa mendatang. Saya menyukai ide menjadi pelatih, namun tidak untuk saat ini."
"Saya senang dengan direktur klub yang melihat saya sebagai pelatih. Mereka selalu bilang saya akan bisa menjadi pelatih yang bagus."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Barca Indikasikan Belanja Januari Belum Selesai
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 15:50
-
Kisah Menarik Mascherano di Barca dan Kata-kata Perpisahan untuk Kepergiannya
Open Play 25 Januari 2018, 14:00
-
5 Alasan Coutinho Akan Raih Ballon d'Or Dengan Barcelona
Editorial 25 Januari 2018, 13:51
-
Ambisi Tinggi, City Takkan Ragu Tukar Aguero dengan Griezmann
Liga Inggris 25 Januari 2018, 13:40
-
Pesan Menyayat Hati Messi Untuk Mascherano
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 11:25
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR