Diasuh Gerardo Martino musim lalu, Barca finish di peringkat dua klasemen, dengan mencetak 100 gol, kemasukan 33, dalam 38 laga. Mereka mengoleksi 23 gol lebih banyak dari Atletico namun empat gol lebih sedikit dari Real.
Lionel Messi membukukan 28 gol, kalah dari Cristiano Ronaldo (31). Namun yang patut digarisbawahi adalah fakta bahwa Barcelona sudah melepas tak kurang dari 639 tembakan untuk mencetak 100 gol mereka musim ini, menurut laporan Mundo Deportivo.
Angka tersebut mungkin terlihat sedikit, namun nyatanya merupakan yang tertinggi di enam musim terakhir, terhitung dari musim 08/09 (tim melepas 719 tembakan). Sesudahnya, Barca tak lagi pernah menembus angka setinggi itu: 586 (09/10), 588 (10/11), 621 (11/12), dan 525 (12/13).
Hal ini membuktikan betapa tak efektifnya daya serang Barca musim lalu. Pasalnya, meski mencatatkan jumlah tembakan yang lebih banyak, gol yang dihasilkan masih kalah dengan musim 2012/13 (115 gol dalam 525 tembakan).
Jadi, bagaimana Enrique akan mengatasi masalah ini? Menarik untuk disimak Bolaneters. [initial]
(md/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ter Stegen Tak Ingin Dibandingkan Dengan Valdes
Liga Spanyol 22 Mei 2014, 23:12
-
Ter Stegen Merasa Terhormat Gabung Barca
Liga Spanyol 22 Mei 2014, 22:51
-
Barcelona Resmikan Transfer Ter Stegen
Liga Spanyol 22 Mei 2014, 22:23
-
Kembali Membela Barca Bukan Opsi Bagus Buat Bojan
Liga Spanyol 22 Mei 2014, 21:18
-
6 Pekerjaan Rumah Luis Enrique di Barcelona
Editorial 22 Mei 2014, 19:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR