Barca mengajukan banding atas embargo transfer mereka dan FIFA menangguhkan hukuman terhadap Barca sampai proses persidangan selesai. Artinya, Barca sekarang bisa bebas untuk belanja lagi dan mendaftarkan pemain baru sampai komite banding menjatuhkan keputusan final.
Mundo Deportivo melaporkan bahwa Barca akan segera mendaftarkan Ter Stegen ke FIFA. Barca memang butuh kiper baru setelah Victor Valdes dan Jose Manuel Pinto memutuskan untuk pergi pada musim panas nanti.
Transfer Ter Stegen sebenarnya sudah nyaris komplet sepenuhnya. Semua pihak sudah setuju dengan deal itu tapi Barca belum mendaftarkan kesuksesan transfer itu ke FIFA.
Selain itu, Barca juga diperkirakan akan belanja besar-besaran untuk memperkuat lini belakang mereka yang dalam beberapa musim teakhir menjadi titik lemah. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Real Madrid, Barcelona Dapatkan Wonderkid Hungaria
Liga Spanyol 23 April 2014, 21:31
-
Embargo Ditangguhkan, Barca Kebut Deal Ter Stegen
Liga Spanyol 23 April 2014, 20:54
-
Ravanelli: Alexis Sanchez Tepat Untuk Juve
Liga Champions 23 April 2014, 19:42
-
FIFA Tangguhkan Sanksi Embargo Transfer Barca
Liga Spanyol 23 April 2014, 17:01
-
Liga Spanyol 23 April 2014, 16:03

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR