Sebelumnya, Navas dilaporkan telah terbang menuju Belanda untuk menjalani perawatan atas cederanya tersebut. Cederanya itu memang cukup serius. Bahkan ia terpaksa sampai harus absen membela Kosta Rika yang berlaga di pentas Copa America Centenario sedang berlangsung saat ini di Amerika Serikat.
Selama di negeri Kincir Angin tersebut, kiper 29 tahun itu menjalani pemeriksaan oleh dokter spesialis, Dr Cornelius Van Dijk. Dari situlah, kemudian diputuskan bahwa Navas harus menjalani operasi kecil untuk menyembuhkan cedera tersebut.
"Telah diputuskan bahwa endoskopi invasif minimal akan dilakukan pada tumit kiri sang pemain, " demikian laporan medis yang diunggah di situs resmi Madrid.
"Operasi akan dilangsungkan pada 9 Juni di Madrid oleh dokter Van Dijk, Pedro Luis Ripoll dan Mariano de Prado, di bawah pengawasan tim medis Real Madrid."
Navas sendiri menjadi pemain Madrid kedua yang harus menjalani operasi pada pekan ini setelah Danilo. Bek asal Brasil itu harus menjalani operasi untuk menyembuhkan cedera engkelnya.
Namun dalam laporan tersebut tak beri tahukan berapa lama Navas harus absen merumput akibat operasi tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Kovacic Mau Pindah ke Juve dan Milan, Tidak ke Inter
- Keylor Navas Sembuhkan Cedera ke Belanda
- Santos: Ronaldo Lebih Vital untuk Portugal Timbang Madrid
- Fortune: Ronaldo? Messi Tetap yang Terbaik
- Ronaldo Targetkan Akhiri Puasa Gelar Portugal Tahun Ini
- Perez Ingin 200 Juta Euro untuk Jersey Madrid
- Pogba Jadi Target Utama Zidane
- Ronaldo Larang Madrid Lepas James
- Wapres Barca: Secara Ekonomi Kami di Atas Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Agennya, Messi Batal ke Real Madrid
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 23:14
-
Perez Halangi Morata ke Chelsea
Liga Inggris 7 Juni 2016, 15:19
-
Real Madrid SMS Soal Alaba dan Lewandowski
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 15:13
-
Bayern Buka Harga Alaba ke Madrid
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 10:46
-
Saul: Dikalahkan Madrid di Final Rasanya Menyakitkan
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 10:01
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR