Chelsea dikabarkan telah memberikan tawaran sebesar 48 juta pounds, plus Fernando Torres kepada Atletico Madrid guna mendapatkan tanda tangan pemain Internasional Kolombia tersebut.
Namun, El Tigre yang telah mencetak 13 bagi Los Rojiblancos sejauh ini mengatakan bahwa dirinya ingin menghormati sisa kontrak bersama Atletico Madrid. Setelah itu, baru Falcao akan memikirkan tawaran dari klub lain.
"Saya tidak berniat pindah dari Atletico, saya masih memiliki kontrak di sini. Selain itu, para pemain Los Rojiblancos tengah fokus membawa tim ini lolos ke Liga Champions pada musim depan." ujar Falcao.
"Kesempatan bermain di klub besar akan datang dengan sendirinya. Saya tetap berharap kesempatan itu akan datang di masa mendatang." imbuh El Tigre seperti dilansir Radio Caracol.[initial]
Liga Inggris - Wallace Selangkah Lagi Gabung Chelsea (rc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vucinic: Tiga Laga Vital Juventus
Liga Italia 16 November 2012, 21:03
-
Alex Dukung Ibrahimovic Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 16 November 2012, 16:30
-
Falcao Ingin Fokus di Atletico Madrid
Liga Spanyol 16 November 2012, 14:30
-
Wallace Selangkah Lagi Gabung Chelsea
Liga Inggris 16 November 2012, 11:00
-
Luiz Bujuk Falcao Gabung Chelsea
Liga Inggris 16 November 2012, 07:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR