Bola.net - - Real Madrid memang belum menentukan siapa yang bakal jadi pelatih kepala pada musim depan. Namun, media Spanyol menyebut jika satu nama hampir pasti bakal masuk dalam jajaran asisten yakni Fernando Hierro.
Hierro bukan sosok yang baru dalam kisah Real Madrid. Pria yang kini berusia 50 tahun pernah menjadi kapten Madrid. Bersama El Real, Hierro pernah bermain lebih dari 600 laga dan menyumbang 127 gol. Tiga gelar Liga Champions dia berikan pada Madrid.
Hierro tidak sedang terikat kontrak dengan klub manapun sejak tidak lagi bekerja sebagai pelatih Ovideo pada tahun 2017 lalu.
Diario AS menyebut, Madrid perlu menunjuk Hierro sebagai asisten untuk membantu sosok yang bakal menjadi pelatih baru. Siapa sosok tersebut, sejauh ini Madrid masih belum menemukan pelatih baru yang akan menggantikan Zinedine Zidane.
Bukan Jabatan Baru

Selain Hierro, ada satu nama mantan pemain Madrid lain yang disebut juga bakal mengisi satu slot sebagai asisten pelatih. Dia adalah Michel, yang pernah menjadi pelatih di Malaga.
Sementara itu, untuk kandidat pelatih kepala yang akan menggantikan Zidane, satu nama favorit adalah Guti Hernandez. Sama seperti Hierro, Guti adalah legenda Madrid. Nama Mauricio Pochettino pun masuk dalam bursa calon pelatih baru.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Buka Peluang untuk Hijrah ke Madrid
Liga Inggris 6 Juni 2018, 22:20
-
Ronaldo Kesal Madrid Lirik-lirik Neymar
Liga Spanyol 6 Juni 2018, 21:50
-
Isco: Sudah Pergi, Tak Usah Pikirkan Zidane
Liga Spanyol 6 Juni 2018, 20:34
-
Fernando Hierro Bakal Masuk Jajaran Pelatih Real Madrid
Liga Spanyol 6 Juni 2018, 20:02
-
Ingin Balikan Dengan Ronaldo, MU Kontak Mendes
Liga Inggris 6 Juni 2018, 19:42
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR