Setelah sukses meraih gelar bersama Chelsea di Inggris, Mourinho kemudian melanjutkan suksesnya meraih Treble Winners bersama Inter Milan di Italia. Dengan koleksi Trofi La Liga yang diraihnya musim lalu bersama Los Blancos menjadikan Mou sebagai satu-satunya pelatih yang memenangkan trofi liga di tiga kompetisi elit Eropa.
Ketika diwawancarai BBC Radio 5 Live, Mou menyebut ikatan spesial dengan fans menjadikan pendorong baginya untuk bisa meraih sukses bersama klub.
"Ketika saya pergi menangani klub, mengenakan kostum mereka, saya selalu merasa jika ini kostum itu adalah yang pertama atau yang terakhir bagi saya, selalu spesial," ucap Mou.
"Saya merasa fans adalah bagian dari diri saya, menciptakan ikatan yang kekal dengan fans. Saya merasa menjadi satu dengan fans hingga membuat saya berjuang untuk klub dan membawakan kebahagiaan bagi mereka semua," pungkas Mou.
(bbc/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ikatan Fans Jadi Resep Sukses Mourinho
Liga Spanyol 21 Agustus 2012, 16:01
-
Supercopa, Casillas Target Menang di Camp Nou
Liga Spanyol 21 Agustus 2012, 12:01
-
Mou Masih Ingin Kembali Berkarir di Liga Premier
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 10:01
-
Higuain Samai Rekor Gol Il Fenomeno
Liga Spanyol 21 Agustus 2012, 06:30
-
Guardiola: Tunggu Sampai 10 Pertandingan
Liga Spanyol 21 Agustus 2012, 06:00
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR