Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, belum lama ini memberikan komentarnya mengenai komentar bek , Gerard Pique, yang sempat menghebohkan sepakbola Spanyol.
Pique mengunggah pesan di Twitter, mempertanyakan keputusan wasit yang memberikan penalti, ketika Madrid menang 3-2 atas Villarreal di La Liga pekan lalu.
Unggahan Pique tersebut lantas mendapat komentar ketus dari kapten Madrid, Sergio Ramos, yang memaklumi bahwa kekasih Shakira itu memang doyan memancing kontroversi.
Dan Zidane belum lama ini ikut angkat bicara mengenai komentar yang dilontarkan oleh bek tim Catalan.
Gerard Pique
"Semua orang bisa memberikan pendapat, saya tidak ingin terlibat. Seorang pemain bisa bicara, presiden bisa bicara, namun tidak akan ada yang menghentikan mereka," tutur Zidane, jelang laga melawan Las Palmas, menurut Goal International.
"Satu-satunya hal yang bisa saya katakan adalah itu tidak benar. Kami hanya bermain di atas lapangan. Kami sudah lama melakukan ini. Saya sudah berada di sini sebagai pelatih, dan Real Madrid memang selalu seperti ini."
"Mereka selalu profesional, amat menghormati sepakbola, dan itu tidak akan berubah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jese: Mourinho Tidak Suka Pemain Muda
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 21:23
-
Inter Bersiap Luncurkan Penawaran Untuk Boyong Isco
Liga Italia 1 Maret 2017, 18:41
-
Deschamps: Benzema Penyerang Terbaik Prancis
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 18:15
-
'Ronaldo Super, Tapi Messi Pesepakbola Yang Lebih Baik'
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 16:10
-
Jese: Barca Balikkan Keunggulan PSG? Cuma Madrid yang Bisa
Liga Champions 1 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR