Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, belum lama ini memberikan komentarnya mengenai komentar bek , Gerard Pique, yang sempat menghebohkan sepakbola Spanyol.
Pique mengunggah pesan di Twitter, mempertanyakan keputusan wasit yang memberikan penalti, ketika Madrid menang 3-2 atas Villarreal di La Liga pekan lalu.
Unggahan Pique tersebut lantas mendapat komentar ketus dari kapten Madrid, Sergio Ramos, yang memaklumi bahwa kekasih Shakira itu memang doyan memancing kontroversi.
Dan Zidane belum lama ini ikut angkat bicara mengenai komentar yang dilontarkan oleh bek tim Catalan.
Gerard Pique
"Semua orang bisa memberikan pendapat, saya tidak ingin terlibat. Seorang pemain bisa bicara, presiden bisa bicara, namun tidak akan ada yang menghentikan mereka," tutur Zidane, jelang laga melawan Las Palmas, menurut Goal International.
"Satu-satunya hal yang bisa saya katakan adalah itu tidak benar. Kami hanya bermain di atas lapangan. Kami sudah lama melakukan ini. Saya sudah berada di sini sebagai pelatih, dan Real Madrid memang selalu seperti ini."
"Mereka selalu profesional, amat menghormati sepakbola, dan itu tidak akan berubah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jese: Mourinho Tidak Suka Pemain Muda
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 21:23
-
Inter Bersiap Luncurkan Penawaran Untuk Boyong Isco
Liga Italia 1 Maret 2017, 18:41
-
Deschamps: Benzema Penyerang Terbaik Prancis
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 18:15
-
'Ronaldo Super, Tapi Messi Pesepakbola Yang Lebih Baik'
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 16:10
-
Jese: Barca Balikkan Keunggulan PSG? Cuma Madrid yang Bisa
Liga Champions 1 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR