Bola.net - - Langkah Liverpool untuk mendapatkan Dani Ceballos pada musim panas ini terbuka lebar. Real Madrid selaku pemilik sang pemain dikabarkan sudah mengijinkan sang pemain menggelar negosiasi dengan tim asal Merseyside tersebut.
Gelandang 21 tahun itu sejatinya belum lama berkarir di Real Madrid. Ia baru didatangkan dari Real Betis pada awal musim lalu dengan nilai transfer sebesar 15 juta pounds.
Namun di Madrid Ceballos harus menatap realita yang pedih. Ia hanya menjadi penghangat bangku cadangan di mana sebagian besar menit bermainnya ia mulai sebagai pemain pengganti.
Pihak Liverpool sendiri dikabarkan ingin menyelamatkan masa depan Ceballos dan menurut laporan Don Balon usaha mereka itu mendapat restu dari Real Madrid.
Pihak El Real dikabarkan sudah mengijinkan Ceballos untuk pergi. Mereka merasa tidak bisa memberikan garansi bermain reguler musim depan sehingga mereka membiarkannya pergi.
Laporan tersebut menyebut pihak Liverpool tengah intens melakukan pembicaraan dengan perwakilan Ceballos. Diharapkan kesepakatan ini bisa selesai sebelum Piala Dunia dimulai.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kecaman Sadis Galliani Untuk Wasit Madrid vs Juve
Liga Champions 18 April 2018, 19:46
-
Bukan Hanya Lawan Madrid, Vidal Absen Hingga Akhir Musim
Liga Champions 18 April 2018, 19:06
-
James Minta Bayern Waspadai Ronaldo, Sang Mesin Gol Madrid
Liga Champions 18 April 2018, 18:38
-
Barcelona Siapkan 39 Juta Pounds Untuk Bek Sevilla Ini
Liga Spanyol 18 April 2018, 14:38
-
Jadi Incaran Liverpool, Pemain Madrid Ini Dipersilahkan Pergi
Liga Spanyol 18 April 2018, 14:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR