Valderrama mengaku ia tidak setuju dengan pendapat Maturana, legenda Los Cafeteros lain, yang mengatakan bahwa sebagai kapten James harus aktif memberikan instruksi pada rekannya di lapangan hijau. Namun ia mengakui bahwa eks Monaco tersebut masih belum terlalu aktif dalam memimpin rekan-rekannya.
"Ada banyak gaya dan cara memimpin sebuah tim. Contoh saja Fredy Rincon. Ia tidak banyak berbicara namun ia mendapat rasa hormat dari para pemain. Mengapa? Karena gaya main yang ia usung membuat semua orang bisa terlibat di dalamnya," tutur Valderrama pada AS.
"Itulah yang harus dilakukan James. Kita tidak butuh James untuk bicara atau berteriak, namun ia harus bisa memancing teman-temannya bermain dengan baik dan itu tidak terjadi di Copa America." pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Sudah Siapkan Acara Pelepasan Iker Casillas
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 20:26
-
Real Madrid Ikat Dani Carvajal Hingga 2020
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 18:44
-
Real Madrid Belum Tawar Kiko Casilla
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 18:24
-
29 Juta Pound, Kontrak 6 Tahun, De Gea ke Real Madrid?
Liga Inggris 8 Juli 2015, 18:14
-
Louis van Gaal Ingin Duo Sergio Ramos dan Otamendi
Liga Inggris 8 Juli 2015, 18:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR