Untuk mengisi posisi lowong tersebut, nama penjaga gawang Levante, Keylor Navas muncul menjadi salah satu kandidat kuat kiper utama Los Rojiblancos musim depan. Pemain asal Kosta Rika tersebut telah mengisyaratkan ingin pindah ke klub lain yang lebih besar dan mengaku antusias mendengar kabar ketertarikan Atletico.
"Pindah ke Atletico? Tentu akan sangat sensasional," tukas Navas seperti dilansir Mundo Deportivo.
"Saya sungguh menyukai tim itu."
Navas sendiri memiliki buyout clause sebesar 10 juta Euro, dan tinggal memiliki sisa satu tahun dalam kontraknya. Levante akan dipaksa menjual kiper dengan jumlah penyelamatan terbanyak di La Liga musim lalu tersebut untuk menghindari hengkangnya Navas dengan free transfer di musim berikutnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kepergian Courtois Buka Kesempatan Emas Buat Navas
Liga Spanyol 28 Juni 2014, 23:02
-
Ferdinand Ingin MU Datangkan Varane
Liga Inggris 28 Juni 2014, 22:32
-
Sebelum Tangani Barca, Martino Berencana Vakum
Liga Spanyol 28 Juni 2014, 16:06
-
'Falcao Hanya Inginkan Madrid'
Liga Spanyol 28 Juni 2014, 15:24
-
Neymar Pernah Tolak Mega Transfer Chelsea
Piala Dunia 28 Juni 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR