Bola.net - - Saga transfer saat ini sedang jadi tajuk utama di beberapa media papan atas Eropa. Banyak tokoh sepakbola ikut berkomentar. Namun, Keylor Navas tidak tertarik untuk berkomentar tentang hal ini.
Navas saat ini baru saja menyelesaikan tur pramusim bersama dengan Real Madrid di Amerika Serikat. Kiper yang berasal dari Kosta Rika ini lantas mendapatkan pertanyaan dari media tentang transfer Neymar usai laga melawan MLS All-Stars.
Navas memilih untuk tidak ikut berkomentar ihwal kasus yang terjadi antara , PSG dan Neymar. Navas hanya berkomentar bahwa Neymar adalah pemain yang hebat.
"Jelas, dia adalah pemain yang hebat dan semua pemain boleh membuat keputusan yang mereka inginkan. Saya tidak akan memberikan komentar saya, dia adalah pemain yang hebat," ucap Neymar dikutip dari Marca.
Keylor Navas
Real Madrid sendiri menjalani laga pramusim dengan tidak cukup mulus. Pasukan Zinedine Zidane hanya meraih satu kemenangan yakni atas MLS All-Stars lewat babak adu penalti.
Meski begitu, Navas tidak terlalu risau dengan hasil yang didapatkan oleh Madrid. Baginya, saat ini El Real sudah dalam kondisi yang sangat siap untuk menjalani pertandingan di final Piala Super Eropa melawan Manchester United.
"Saya merasa bahwa kami siap untuk Piala SUper dan akan memenangkannya," tutup Navas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Belum Tentukan Masa Depan Borja Mayoral
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 21:03
-
Mbappe Kini Ingin Tinggalkan Monaco
Liga Eropa Lain 3 Agustus 2017, 19:03
-
Kiper Real Madrid Ogah Komentari Transfer Neymar
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 18:31
-
Borja Mayoral Siap Jadi Cadangan Benzema
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 17:03
-
Masa Depan Kroos Bisa Terpengaruh Transfer Neymar
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR