
Bola.net - Manajer Barcelona, Ronald Koeman memberikan update terbaru mengenai situasi transfer Lionel Messi. Ia menegaskan bahwa timnya akan memprioritaskan mempertahankan sang penyerang di musim panas nanti.
Messi sudah menjadi ikon Barcelona dalam 1,5 dekade terakhir. Ia mencetak banyak sekali gol sehingga Barcelona sehingga El Blaugrana memenangkan banyak trofi prestisius bersama sang pemain.
Kontrak Messi di Barcelona akan berakhir di musim panas nanti. Sejauh ini belum ada tanda-tanda sang pemain akan bertahan di Camp Nou.
Koeman menegaskan bahwa timnya akan mengupayakan Messi bertahan. "Masa depan Leo adalah masalah yang sangat krusial bagi kami," ujar Koeman yang dikutip Sportsmole.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Lakukan Segalanya
Menurut Koeman, Messi adalah sosok yang tidak tergantikan di skuat Barcelona.
Jadi ia mnenyebut timnya akan melakukan segalanya untuk mempertahankan sang pemain di musim panas nanti.
"Kami akan melakukan segala hal untuk memastikan bahwa ia akan bertahan bersama kami,"
Fokus Utama
Namun Koeman enggan membahas terlalu jauh mengenai spekulasi masa depan Messi.
Ia menyebut saat ini timnya fokus sepenuhnya untuk menang melawan Real Valladolid.
"Untuk saat ini fokus utama kami adalah pertandingan besok [vs Real Valladolid]. Mengenai masa depan Leo, itu urusan Presiden, kami hanya perlu fokus pada permainan kami," ujarnya.
Pangkas Jarak
Barcelona wajib menang melawan Valladolid di dini hari nanti.
Mereka akan memangkas jarak dengan Atletico Madrid menjadi satu poin saja setelah Los Rojiblancos tumbang melawan Sevilla di dini hari tadi.
(Sportsmole)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koeman: Barcelona akan Lakukan Segalanya untuk Pertahankan Lionel Messi
Liga Spanyol 5 April 2021, 18:20
-
Juventus Saingi Manchester United untuk Transfer Ousmane Dembele
Liga Italia 5 April 2021, 17:00
-
Wow, Biaya Membajak Erling Haaland dari Dortmund Mencapai 289 Juta Pounds!
Bundesliga 5 April 2021, 12:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR