
Bola.net - Real Madrid akan bertandang ke markas Deportivo Alaves pada lanjutan kompetisi La Liga 2020/21 Minggu (24/1/2021). Laga ini akan disiarkan secara live streaming di Vidio.com.
Di atas kertas, Madrid seharusnya bisa menang dengan mudah. Namun, tim besutan Zinedine Zidane itu sedang berada dalam kondisi yang mencemaskan.
Penyebabnya adalah, hanya dalam kurun waktu satu minggu, Madrid kandas di dua ajang. Pertama, Madrid disingkirkan Athletic Bilbao di semifinal Supercopa de Espana. Madrid kalah 1-2.
Setelah itu, Madrid tersingkir di babak 32 besar Copa del Rey. Madrid secara mengejutkan dikalahkan tim divisi 3 Alcoyano 1-2 lewat extra time.
Madrid kini perlu fokus penuh ke La Liga. Hanya saja, kompetisi ini juga tidak mudah bagi mereka.
Link Live Streaming
Kompetisi: Pekan ke-20 La Liga
Pertandingan: Deportivo Alaves vs Real Madrid
Jadwal: 24 Januari 2021
Pukul: 00.30 WIB
Stadion: Estadio de Mendizorroza
Live Streaming: Vidio [klik tautan ini]
Perkiraan Susunan Pemain
Alaves (4-4-2): Pachecho; Duarte, Lejeune, Laguardia, Navarro; Rioja, Pina, Battaglia, Mendez; Joselu, Perez.
Pelatih: Abelardo.
Info skuad: Ely (cedera).
Madrid (4-3-3): Courtois; Mendy, Varane, Ramos, Carvajal; Kroos, Casemiro, Modric; Hazard, Benzema, Asensio.
Pelatih: Zinedine Zidane (absen karena Covid-19).
Info skuad: Rodrygo (cedera), Nacho (tanda tanya), Carvajal (meragukan).
Baca Ini Juga:
- Tanpa Lionel Messi, 5 Alasan Barcelona Menang Lawan Elche
- Krisis Segala Lini di Real Madrid: Finansial, Performa, Pemain, dan Pelatih
- Real Madrid Harus Hadapi Alaves Tanpa 5 Pemain Kunci dan Zinedine Zidane
- Raphael Varane Minta Pindah dari Real Madrid?
- Jadwal Pertandingan Deportivo Alaves vs Real Madrid, 24 Januari 2021
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tidak Ada Uang, Real Madrid Batal Beli Kylian Mbappe dan Erling Haaland?
Liga Spanyol 23 Januari 2021, 23:59
-
Link Live Streaming Deportivo Alaves vs Real Madrid di Vidio
Liga Spanyol 23 Januari 2021, 23:56
-
Ramai Isu Pemulangan Achraf Hakimi, Real Madrid Pun Turun Tangan
Liga Spanyol 23 Januari 2021, 23:55
-
Liverpool Intip Peluang Dapatkan Vinicius Junior
Liga Inggris 23 Januari 2021, 20:20
-
Rekrut Martin Odegaard, Arsenal Disebut Lakukan Perjudian Besar
Liga Inggris 23 Januari 2021, 18:45
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR