Asensio sebelumnya sudah menjadi perebutan Manchester City, Villarreal dan Barcelona sejak musim lalu. Musim panas lalu Barcelona bahkan sudah menawarkan dua juta euro yang kemudian ditolak oleh Mallorca.
Asensio sendiri sejauh ini selalu mengaku masih ingin bertahan di mallorca, setidaknya hingga akhir musim ini. Jika nantinya Mallorca promosi ke La Liga, Asensio bahkan bersedia bertahan lebih lama lagi. Tekad ini tentu mengagumkan mengingat Asensio hanya menerima gaji 16 ribu euro per tahun di Mallorca.
Agen Asensio, Horacio Gaggioli, pekan lalu menggelar pertemuan dengan pihak Mallorca dan klub-klub yang berminat. Dalam diskusi itu, Mallorca mengaku siap melepas Asensio dengan harga empat juta euro.
Madrid tidak langsung menuruti harga empat juta ini. Los Blancos yang sebelumnya ada di urutan belakang menegosiasikan harga yang lebih rendah namun bersedia meminjamkan lagi Asensio ke Mallorca sampai akhir musim. Opsi ini dianggap menarik oleh Asensio.
Sebagai catatan, saat ini nilai buyout Asensio adalah 4,5 juta euro. Namun setelah 30 Juni 2015 nanti, nilai itu akan naik otomatis menjadi sembilan juta euro, bersamaan dengan naiknya gaji Asensio. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Serobot Antrian Perebutan Wonderkid Mallorca
Liga Spanyol 20 November 2014, 21:46
-
Pepe: Memalukan Jika Ronaldo Tak Menang Ballon d'Or
Liga Spanyol 20 November 2014, 21:31
-
Ancelotti Enggan Coret Atletico Dari Persaingan Gelar
Liga Spanyol 20 November 2014, 20:27
-
Sami Khedira Tanda Tangan Prakontrak di Bayern Munich?
Liga Spanyol 20 November 2014, 19:35
-
Dicadangkan Saat El Clasico, Rakitic Hormati Keputusan Enrique
Liga Spanyol 20 November 2014, 19:24
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR