Bola.net - - Pemain belakang Real Madrid, Marcelo, tidak menampik bahwa dirinya tertarik untuk bermain bersama Neymar. Baginya, Neymar merupakan salah satu pemain terbaik yang ada di dunia pada saat ini.
Rumor akan bergabungnya Neymar ke Real Madrid berhembus kencang jelang akhir musim 2017/18. Presiden Madrid, Florentino Perez, menyebut jika Neymar ingin meraih Ballon d'Or, maka dia harus bergabung ke Madrid.
Beberapa pemain Madrid pun memberikan dukungan agar bintang PSG itu bermain di Santiago Bernabu musim depan. Salah satu pemain yang memberi dukungan yakni Marcelo.
"Neymar? Pemain terbaik akan datang ke Real Madrid dan saya ingin bermain dengan Neymar. Saat saya berbicara dengan Neymar, saya tidak bertanya apa dia akan pindah ke Madrid atau hengkang dari PSG," ucap Marcelo.
Alih-alih terjebak pada rumor transfer eks pemain Barcelona tersebut, Marcelo memastikan jika Madrid punya fokus lain yang lebih penting. Fokus tersebut tidak lain adalah berlaga di final Liga Champions melawan Liverpool.
"Kami juga masih punya satu pertandingan lagi sebelum final Liga Champions. Kami akan tetap fokus untuk bermain dan menang. Ini akan jadi laga yang bagus untuk mendapatkan kepercayaan diri," tutup Marcelo merujuk pada laga pekan terakhir La Liga melawan Villarreal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tunda Transfer Neymar Hingga Tahun 2019?
Liga Spanyol 13 Mei 2018, 16:34
-
Menang 6-0, Zidane: Kami Bermain Luar Biasa
Liga Spanyol 13 Mei 2018, 14:34
-
Dua Gol Gareth Bale Sukses Bikin Zidane Sakit Kepala
Liga Spanyol 13 Mei 2018, 14:02
-
Marcelo Mengaku Ingin Bermain dengan Neymar
Liga Spanyol 13 Mei 2018, 13:34
-
Marcelo, Ulang Tahun ke-30, Laga ke-450 dan Sebuah Pesta
Liga Spanyol 13 Mei 2018, 12:39
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR