Bola.net - - Pemain belakang klub Ligue 1 Nice, Marlon Santos, tidak menampik jika dirinya tertarik untuk kembali ke Barcelona. Tapi, Marlon masih fokus untuk bermain di Nice dan belum ada kontak dengan Barca.
Marlon musim 2017/18 ini bermain apik untuk Nice, klub yang juga dibela oleh Mario Balotelli.
Pemain berusia 22 tahun tersebut tampil secara reguler di lini belakang. Ia mendapatkan kesempatan bermain pada 23 laga di Ligue 1. Talenta besar Marlon pun nampak dan dikabarkan sedang jadi bidikan Barca.
"Saya tidak tahu apakah ada perwakilan Barca yang akan menemui saya, tapi saat ini tidak ada. Tapi, saya akui jika saya ingin kembali ke Barca. Meski sekarang fokus saya ada di Nice," ucap Marlon.
"Saya masih punya satu musim lagi di Nice dan saya sepenuhnya fokus dengan apa yang terjadi di sini. Saya merasa sangat bahagia di Nice. Saya mendapat banyak pengalaman dan saya bermain dengan para pemain hebat," sambungnya.
Minim Kesempatan Main di Barca
Marlon dibeli oleh Barcelona dari Fluminense pada tahun 2016 yang lalu. Saat menjadi bagian dari Barcelona B, dia tampil secara reguler. Tapi, dia tidak mampu menembus tim utama Barca dan tercatat hanya dua kali bermain di tim utama.
Tak dapat kesempatan di Barca, Marlon lega karena Nice memberikan kesempatan bermain reguler. "Saya berkembang lebih baik, mentalitas bermain sepakbola saya sudah berubah dan itu sangat penting," ucap Marlon.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marlon Akui Tertarik Kembali Bermain di Barca
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 22:06
-
Gremio Belum Perbolehkan Arthur Ke Barcelona
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 16:03
-
Giggs: Salah Belum Selevel Ronaldo dan Messi
Liga Champions 25 Mei 2018, 16:02
-
Henry: Sulit Memahami Pemain yang Pergi dari Liverpool
Liga Champions 25 Mei 2018, 14:05
-
Fakta Perjalanan Andres Iniesta bersama Barcelona
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 11:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR