
Gerardo Martino yang menukangi Barca dan Diego Simeone yang mengarsiteki Atletico memiliki kewarganegaraan yang sama, yaitu Argentina.
Meskipun berusia lebih muda, Simeone memiliki jam terbang yang lebih tinggi di Eropa ketimbang Martino yang menjalani musim debutnya di La Liga. Namun pengalaman Tata tak bisa diremehkan karena pernah melatih Paraguay di putaran final Piala Dunia 2010.
"Tata dulunya adalah pemain yang luar biasa dengan visi permainan yang bagus. Sekarang kita bisa melihat dirinya sebagai pelatih yang hebat," puji Simeone kepada seniornya tersebut.
Di lain pihak, Martino juga memberikan pujian terhadap Simeone yang disebutnya memiliki gaya permainan unik.
"Diego telah melakukan banyak hal hebat dalam karirnya sebagai pelatih, sama seperti torehannya semasa bermain. Dia pernah menangani tim besar di Argentina dan sekarang seperti berada di rumah sendiri bersama Atletico."
"Atleti adalah tim yang memiliki intensitas tinggi, mereka nyaman bermain walau tanpa mendominasi penguasaan bola. Mereka bermain dengan direct dan mampu memanfaatkan momen saat merebut bola," beber Martino.
Usai pertandingan pertama di Vicente Calderon, kedua klub akan kembali bertemu di leg kedua yang digelar di Camp Nou pekan depan. [initial]
(as/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Ingin Akhiri Kutukan Lawan Barca
Liga Spanyol 21 Agustus 2013, 22:33
-
Alasan Barca Jual Murah David Villa Terungkap
Liga Champions 21 Agustus 2013, 22:04
-
Skuad Barcelona Untuk Hadapi Atletico
Liga Spanyol 21 Agustus 2013, 19:55
-
Tata Martino Menyesal David Villa Sudah Dijual Barca
Liga Spanyol 21 Agustus 2013, 15:20
-
Martino dan Simeone Bertukar Pujian Jelang Supercopa
Liga Spanyol 21 Agustus 2013, 14:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR