Pedro Rodriguez marak dikabarkan akan pindah ke Manchester United dan kepindahannya disebut akan dilakukan dalam waktu dekat ini. Pemain yang mulai mengawali karier profesional di Barca ini, dikatakan telah ditebus dengan 22 juta poundsterling.
"Saya mengharapkan dia bertahan, tapi ini hanya opini saya." kata Mascherano seperti dikutip dari laman Daily Express.
"Tapi jika dia pergi, Barcelona telah kehilangan satu pemain yang sangat penting di tahun-tahun terakhir, pemain profesional, anak yang baik, pemain yang memberikan terbaik di lapangan dan di luar,"
"Saya memiliki hubungan baik dengan dia maka saya ingin dia bertahan," imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Youngster Barcelona Ini Akhirnya Pilih Bela Liverpool
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 22:58
-
EA Sport Rilis Trailer FIFA 16
Bolatainment 7 Agustus 2015, 22:34
-
Mascherano Mulai Ragukan Masa Depan Pedro di Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2015, 16:26
-
Petinggi Barca Ini Bicara Masa Depan Pedro dan Adriano
Liga Spanyol 7 Agustus 2015, 16:21
-
Barca Sodorkan Halilovic Demi Nolito
Liga Spanyol 7 Agustus 2015, 13:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR