Messi hanya duduk sepanjang pertandingan melawan Bayern Munich. Meski Tito Vilanova mengatakan bahwa Messi tidak mengalami cedera, namun kenyataan di tempat latihan menunjukkan bahwa La Pulga belum sepenuhnya pulih.
Kemarin Messi berlatih sendiri saat para pemain Barca yang lain tengah diliburkan. Messi hanya ditemani beberapa fisioterapis Barca yang terus memonitor perkembangan kondisinya.
Dalam sesi latihan hari Jumat, Messi hanya melakukan latihan yang bertujuan untuk penyembuhan. Staf medis Barca saat ini menargetkan Messi untuk bisa bermain 45 menit dalam pertandingan melawan Real Betis akhir pekan ini. Saat ini, itu memang target terbaik yan bisa diraih Messi.
Sementara itu, Javier Mascherano juga berlatih terpisah dalam upayanya menjalani recovery cedera ankle. Eric Abdal dan Sergi Busquets juga sudah bergabung dengan pemain lain meski tidak berlatih secara penuh. [initial]
Barca Tawar David Luiz 40 Juta Pound?
Guardiola: Messi Adalah Bek Terbaik
Libur, Messi Latihan Sendiri di Markas Barca (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Cuma Incar 45 Menit Lawan Betis
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 22:22
-
Guardiola: Messi Adalah Bek Terbaik
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 19:12
-
Muller: Bayern Berapi-api untuk Trofi Liga Champions
Liga Champions 3 Mei 2013, 14:35
-
AVB: Real Madrid Tak Bisa Membenci Mourinho
Liga Spanyol 3 Mei 2013, 13:55
-
Video: Berdandan Ala Messi Untuk Merayu Wanita
Video Unik 3 Mei 2013, 12:07
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR