Namun Messi kemudian berkembang menjadi pemain yang mampu membuat legendanya sendiri. Tapi Messi tetap mengakui bahwa Maradona merupakan pemain pertama yang membuatnya terkesan.
"Saya sebenarnya tak pernah mengikuti karier seseorang secara khusus. Tapi ketika saya cukup umur untuk bisa mengenali sesuatu, Diego memutuskan kembali ke Argentina pada tahun 1993," terang Messi kepada Marca.
Messi mengaku terinspirasi dengan kiprah Maradona bersama timnas Argentina kala itu. Maradona memang menjadi bagian tim yang lolos ke Piala Dunia 1994.
"Diego datang dari Spanyol dan menuju Newell's Old Boys. Dia masuk ke timnas Argentina yang lolos ke Piala Dunia 1994 di Amerika Serikat. Jika ada orang yang menginspirasi saya, tak ragu lagi orang itu adalah Diego Maradona." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Inspirasi Saya Adalah Maradona
Liga Spanyol 19 Desember 2015, 06:22
-
Saviola Berharap Messi dan Neymar Absen Kontra River
Bola Dunia Lainnya 19 Desember 2015, 06:03
-
Ini Alasan Messi Terus Bermain Sepakbola
Liga Spanyol 19 Desember 2015, 05:33
-
Messi: Hidup Saya Bukan Cuma Sepakbola
Liga Spanyol 19 Desember 2015, 03:53
-
Tim Medis Barca: Messi Bisa Turun di Final Piala Dunia Antar Klub
Liga Spanyol 19 Desember 2015, 01:48
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR