Bola.net - - kini memiliki target baru dalam daftar belanja pemainnya yakni gelandang milik West Ham Manuel Lanzini.
Blaugrana baru saja ditinggalkan oleh Neymar ke PSG. Barca kemudian mati-matian mencari pengganti yang tepat bagi pemain asal Brasil tersebut.
Barca kemudian mengincar playmaker milik Liverpool Philippe Coutinho. Mereka juga disebut meminati winger milik Borussia Dortmund, Ousmane Dembele.
Akan tetapi, kedua klub itu sama-sama tak bersedia menjual pemain andalannya tersebut. Menurut laporan dari Sportsmole, Blaugrana kini mulai mengalihkan perhatiannya dari kedua pemain itu khususnya Coutinho dan kini mengincar Lanzini.
Kabarnya Barca tertarik pada pemain asal Argentina tersebut karena Lanzini bisa bermain di banyak posisi. Posisi aslinya adalah gelandang serang, namun ia bisa bermain sebagai gelandang tengah dan bisa pula bermain di sisi sayap kanan atau kiri.
Pemain berusia 24 tahun tersebut gabung The Hammers pada tahun 2015 lalu dengan status pinjaman dari Al Jazira Club. Ia kemudian dibeli secara permanen pada musim panas berikutnya.
Saat ini Lanzini masih terikat kontrak hingga tahun 2020. Sejauh ini mantan pemain River Plate tersebut telah bermain sebanyak 73 kali bagi The Hammers dan mencetak 15 gol plus tujuh assist.
Gosip Transfer Lainnya:
- PSG Tak Sudi Lepas Di Maria ke Barca
- Giliran Gelandang Barca Ini Jadi Bidikan Milan
- Wenger Buka Peluang Lepas Sanchez ke City
- Gabigol Bakal Lanjutkan Karir di La Liga?
- Diintai Arsenal, Monaco Akui Harus Jual Thomas Lemar
- Saran Ronaldo Pancing Kemarahan Ramos di Madrid
- Bos West Brom: Evans Akan Pindah ke City?
- Chelsea Juga Minati Bintang Muda Madrid Ini
- Kovacic Disebut Setuju ke Liverpool
- Costa Kosongkan Rumahnya di London
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tak Bayar Bonus Loyalitas Neymar, FIFA Bikin Investigasi
Liga Spanyol 23 Agustus 2017, 23:05
-
Move On, Barca Kini Berencana Datangkan Lanzini
Liga Spanyol 23 Agustus 2017, 22:45
-
Barca Jual Mahal, Munir El Haddadi Tak Laku
Liga Spanyol 23 Agustus 2017, 21:05
-
Mengaku Diretas, Klub Kasta Ketiga Spanyol Datangkan Messi
Bolatainment 23 Agustus 2017, 19:07
-
PSG Tak Sudi Lepas Di Maria ke Barca
Liga Spanyol 23 Agustus 2017, 17:35
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR