Bola.net - - Legenda AC Milan Alessandro Nesta menyarankan pada Diego Simeone agar segera pindah dari Atletico Madrid dan mencari klub baru.
Simeone sudah menangani Los Rojiblancos sejak tahun 2011 lalu. Pelatih asal Argentina ini bisa dibilang cukup sukses menangani klub tersebut.
Ia sempat membantu klub itu memenangi gelar La Liga pada tahun 2013-14 lalu, dan empat gelar lainnya baik di level domestik dan Eropa. Ia juga membawa klub tersebut dua kali jadi runner up di Liga Champions pada musim 2013-14 dan 2015-16.
Setelah enam musim berada di Atletico, Nesta menganggap sekarang sudah saatnya Simeone pindah. Ia menyarankan kepadanya agar segera cari suasana baru.
Diego Simeone
"Saya hanya akan mengatakan bahwa Simeone perlu pindah," seru mantan bek Lazio dan Italia itu kepada BeIN Sports.
"Ia sudah berada di Atletico Madrid selama enam tahun, tapi sekarang adalah waktu yang tepat untuk sebuah perubahan," cetusnya.
"Ia melakukan pekerjaan yang luar biasa, tapi saya pikir benar baginya untuk memilih tantangan baru," tegas Nesta.
Baca Juga:
- Nesta: Italia Punya Tiga Calon Superstar, Salah Satunya Donnarumma
- Nesta: Juventus Kuat Karena Punya Uang
- Nesta Akui Napoli Bermain dengan Estetika
- Alessandro Nesta Panutan Mattia Caldara
- Nesta Yakin Dominasi Juve Akan Runtuh
- Nesta Tak Ingin AC Milan Kehilangan Identitas
- Lovren Akui Dirinya Kagumi John Terry
- Selamat Ulang Tahun AC Milan Dari Pemain dan Para Mantan
- Nesta: Lazio dan Milan Penting Bagi Saya
- Nesta Ungkap Kekagumannya Pada Totti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Baru Laga Tunda Celta Vigo vs Real Madrid
Liga Spanyol 5 Mei 2017, 23:35
-
Atletico Bantah Coba Bajak Alvaro Morata
Liga Spanyol 5 Mei 2017, 22:07
-
Nesta Sarankan Simeone Untuk Tinggalkan Atletico
Liga Spanyol 5 Mei 2017, 21:58
-
Dikritik Oleh Kroos, Zidane Beri Pembelaan Pada Trio BBC
Liga Spanyol 5 Mei 2017, 20:11
-
Osman: Griezmann Akan Lampaui Ibrahimovic di United
Liga Inggris 5 Mei 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR