Bola.net - Penyerang PSG Neymar mengakui lawannya yang paling tangguh dalam karir sepakbolanya sejauh ini adalah bek Real Madrid, Sergio Ramos.
Di sepanjang karir sepakbolanya, Neymar sudah berhadapan dengan lawan-lawan tangguh. Baik saat ia masih bersama Barcelona maupun bersama PSG.
Ia pun sering berduel dengan Ramos saat terjadinya duel El Clasico. Ia tahu betul kualitas bek timnas Spanyol tersebut.
Neymar mengaku ia terkesan dengan kokohnya pertahanan yang dibangun bek 33 tahun tersebut. Namun selain itu ia juga memuji kemampuan Ramos dalam menyumbangkan gol.
"Pemain terbaik yang pernah saya hadapi? Sergio Ramos," buka Neymar saat diwawancara oleh Oh My Goal di Amerika Serikat.
"Karena ia bek tengah yang sangat bagus dan terlebih lagi, ia mencetak banyak gol," sambung penyerang 27 tahun ini.
"Ia sangat sulit untuk dilawan," tegas Neymar.
Masa Depan Tidak Jelas
Masa depan Neymar di PSG saat ini sedang tidak jelas. Padahal ia sebenarnya masih terikat kontrak dengan klub Paris itu hingga tahun 2022 mendatang.
Pasalnya ia belakangan ini menunjukkan gelagat sudah tidak betah di Parc des Princes. Ia sudah sempat berulah dengan menonjok seorang suporter pada akhir musim lalu.
Ia kemudian absen dalam latihan perdana PSG di masa pra musim ini. Ia juga mengaku momen terbaik dalam karirnya adalah saat membantu Barcelona menghancurkan Les Parisiens di Liga Champions.
Saat ini Neymar disebut bisa balik ke Barcelona. Akan tetapi Blaugrana terkendala dana karena baru saja mendatangkan Antoine Griezmann.
Neymar kemudian disebut membuka peluang untuk pindah ke Juventus. Bahkan ada kabar ayahnya yakni Neymar Sr disebut telah mengadakan pertemuan dengan sporting director Bianconeri, Fabio Paratici.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puji Messi, Neymar Beri Kode Minta Bantuan Balik ke Barcelona?
Liga Spanyol 19 Juli 2019, 21:27 -
Neymar Yakin Vinicius Jr Mampu Bersaing Rebut Ballon d'Or
Liga Spanyol 19 Juli 2019, 20:51 -
Neymar Akui Sergio Ramos Sebagai Lawannya yang Paling Tangguh
Liga Spanyol 19 Juli 2019, 19:46 -
Tidak Ada Uang, Barcelona Hanya Mempermalukan Diri dengan Menawar Neymar
Liga Spanyol 19 Juli 2019, 10:00 -
Neymar Saja Menyesal, Coutinho Justru Ingin Pindah ke PSG
Liga Spanyol 19 Juli 2019, 09:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR