Bola.net - - Pemain , Franco Vazquez melontarkan sebuah ajakan untuk penyerang , Paulo Dybala. Vazquez mengajak Dybala untuk bergabung dan bermain bersamanya di Sevilla.
Vazquez dan Dybala punya hubungan yang cukup karib. Pasalnya, kedua pemain ini pernah sama-sama membela klub Serie A, Palermo.
"Apakah dia akan bertahan di Juventus? Sejauh yang saya tahu dia bahagia berada di Turin. Saya merasa bahwa situasi ini tidak harus berubah," buka Vazquez kepada Tuttosport.
"Namun, Dybala harus membuat keputusan. Saya akan memberikan rekomendasi kepadanya untuk bergabung dengan Sevilla. Tapi akan sangat sulit untuk melihat Juve akan melepasnya," sambungnya.
Vazquez juga mengaku bersimpati dengan Dybala yang saat ini sedang dalam kondisi cedera. Ia berharap sobatnya tersebut bisa tampil saat Juve bertemu Sevilla di lanjutan Liga Champions pada tengah pekan nanti.
"Saya berharap dia bisa segera kembali karena siapa pun yang mencintai sepakbola ingin melihatnya berada di lapangan. Saya yakin dia ingin bermain melawan Sevilla. Tapi dia harus memikirkan pemulihan cederanya," tutup Vazquez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Tak Lebih Baik Dari Kitman AS Roma
Liga Italia 21 November 2016, 23:13
-
Juventus Tak Bawa Higuain ke Andalusia
Liga Champions 21 November 2016, 22:31
-
Paulo Dybala Dapat Ajakan Gabung ke Sevilla
Liga Spanyol 21 November 2016, 19:15
-
Data dan Fakta Liga Champions: Sevilla vs Juventus
Liga Champions 21 November 2016, 15:59
-
Prediksi Sevilla vs Juventus 23 November 2016
Liga Champions 21 November 2016, 15:58
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR