Wajar jika kemudian Duda marah-marah setelah pertandingan. Ia memang harus menjalani perawatan dari tim medis Malaga akibat tekel tinggi yang menghajar lututnya tersebut.
Pepe kemudian menyatakan rasa bersalahnya dan meminta maaf kepada Duda. Ketika Pepe banyak mendapat hujatan atas pelanggaran tersebut, istri Duda, Arancha, justru memberikan pembelaan kepada bek timnas Portugal tersebut.
"Saya tahu banyak di antara kalian yang marah dengan tekel Pepe. Tapi saya juga tahu bahwa tekel itu tidak disengaja. Selain itu, Pepe juga merupakan teman baik suami saya," tulis Arancha dalam situs jejaring sosial. Tulisan itu juga disertai foto Pepe yang tengah bersama tiga putri Duda.

Pertandingan antara Malaga dan Madrid itu sendiri akhirnya berakhir dengan skor 0-1 untuk kemenangan Los Blancos. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Berharap Benzema Fit di El Clasico
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 21:55
-
Selalu Difavoritkan Juara, Simeone Gerah
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 21:25
-
Pepe Dibela Istri Korban Tekel Brutalnya
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 20:16
-
Lopez Hormati Casillas, Tak Sabar Jalani El Clasico
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 19:43
-
Ancelotti Akui Malaga Beri Banyak Tekanan ke Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2014, 12:33
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR