Dalam pernyataannya tersebut, ia mengatakan bahwa Benitez sempat diberikan kesempatan untuk menjadi pelatih El Real. Namun, sang pelatih justru lebih memilih setia di Anfield saat itu.
"Saya memikirkan untuk menawarkan sebuah pekerjaan untuknya pada tahun 2009," ujarnya seperti yang dilansir Standard.
"Kerumitan tersebut tidak memberikan apa-apa, karena Benitez lebih memilih memperpanjang kontrak bersama Liverpool dan tidak bisa meninggalkan mereka. Padahal Benitez adalah warga asli Madrid dan ia Madridista," tukasnya.
Perez kemudian melanjutkan jika mantan pelatih Napoli itu adalah opsi terbaik bagi Los Blancos untuk saat ini. "Benitez adalah yang terbaik untuk Madrid saat ini. Dia tahu budaya serta nilai-nilai Madrid." tutup pria 68 tahun itu.
Benitez sendiri akhirnya bisa menukangi tim yang diimpikan sejak dulu. Bersama Madrid, Benitez diharapkan mampu memberikan prestasi gemilang bagi Cristiano Ronaldo dkk.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez Beber Kegagalan Madrid Rekrut Patrick Vieira
Liga Spanyol 6 September 2015, 21:32
-
Casillas Minta Cemoohan Pada Pique Dihentikan
Piala Eropa 6 September 2015, 21:04
-
Kluivert: Messi Butuh Kehadiran Ronaldo
Liga Champions 6 September 2015, 16:36
-
Bale Hanya Peringkat ke-23 Pemain Terbaik FIFA 16
Bolatainment 6 September 2015, 16:15
-
Hubungan Memanas, MU Lebih Agresif Bajak Bale dan CR7
Liga Inggris 6 September 2015, 15:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR