Sudah bukan rahasia lagi bahwa ruang ganti Madrid terpecah musim lalu. Kebijakan Mourinho membuat dua sosok kapten berpengaruh Iker Casillas dan Sergio Ramos menunjukkan perlawanan terhadap Mou.
Situasi itu memaksa Perez untuk bertemu langsung dengan dua pemain senior di Madrid tersebut. Ia ditemani oleh Jose Angel Sanchez, Direktur Umum Madrid.
"Kami berempat makan siang bersama untuk membicarakan struktur bonus untuk keduanya. Lalu media datang dengan kebohongan yang kemudian kami bantah. Iker dan Sergio tak pernah memberikan ultimatum kepada Mourinho. Lagipula, hal itu sudah melewati batas jika dilakukan," jelas Perez.
Mourinho akhirnya memang meninggalkan Real Madrid pada akhir musim lalu. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez: Tak Pernah Ada Pemberontakan di Madrid
Liga Spanyol 20 September 2013, 20:53
-
Ronaldo: Messi Masih di Atas CR7
Liga Spanyol 20 September 2013, 19:43
-
Wenger Bela Ozil Dari Kritikan Perez
Liga Champions 20 September 2013, 19:32
-
Florentino Perez Sindir Casillas-Carbonero
Liga Spanyol 20 September 2013, 18:40
-
PSG Sesali Gagalnya Transfer Ozil
Liga Champions 20 September 2013, 10:06
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR