Atletico pada bursa transfer kali ini memang mendatangkan beberapa pemain penting seperti Jackson Martinez, Luciano Vietto dan Yannick Ferreira Carrasco. Mereka juga dikabarkan tinggal selangkah lagi untuk memulangkan Felipe Luis dari Chelsea.
Sementara itu, Atletico juga tidak banyak kehilangan bintang utama mereka seperti yang terjadi pada musim lalu. Sejauh ini tercatat hanya Arda Turan dan Mario Mandzukic, pemain inti Atletico yang memilih berganti kostum.
"Jackson telah tiba dan skuad hampir selesai, semua yang datang adalah untuk bermain," buka Cerezo dikutip dari Sports Mole.
"Saya pikir kami telah mengumpulkan tim yang hebat dan saya pikir kami sudah bisa sepenuhnya menutupi pemain yang pernah meninggalkan dengan pemain kita telah dibawa masuk," imbuh sang Presiden. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Everton Inginkan Sergi Roberto Dari Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 23:16
-
Suarez Dikonfirmasi Gabung Fiorentina
Liga Italia 22 Juli 2015, 22:50
-
Presiden Atletico Puas Dengan Aktifitas Transfer Mereka
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 21:51
-
Tak Sopan, Messi Dikutuk Politisi Negara Gabon
Bolatainment 22 Juli 2015, 18:01
-
Presiden Atletico Benarkan Filipe Luis Segera Tinggalkan Chelsea
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 16:39
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR