Hampir dua pekan terakhir, nama Luis Suarez memang santer dikaitkan dengan raksasa Spanyol tersebut. Bukan hanya itu, Suarez sendiri telah mengakui bahwa dirinya memang ingin bermain untuk Barcelona.
Sementara itu, laporan terbaru menyebut bahwa perwakilan Barcelona telah bertemu dengan perwakilan Liverpool untuk membahas transfer pemain Uruguay tersebut.
"Suarez adalah pemain yang sangat sulit dijaga. Sangat sulit untuk mencegahnya mencetak gol," ujarnya.
"Bagi saya, saya pikir dia adalah seorang penyerang yang hebat," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FIFA Nyatakan Suarez Boleh Tes Medis
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 23:57
-
Bila Didepak Chelsea, Inilah Tim-Tim Yang Jadi Tujuan Petr Cech
Liga Inggris 3 Juli 2014, 23:41
-
Puyol: Luis Suarez Striker Hebat
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 22:18
-
Bartomeu: Kami Telah Perlakukan Fabregas Dengan Sangat Baik
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 22:12
-
Masih Cedera, Valdes Batal Gabung Monaco
Liga Eropa Lain 3 Juli 2014, 21:53
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR